Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2020

Satu Menit Bersama Jaringan

Gambar
SEJARAH ANDROID STUDIO Android merupakan system operasi yang berbasis Linux yang di peruntukan atau digunakan untuk perangkat selular layar sentuh atau biasa yang disebut Touchscreen, meliputi smartphone dan tablet . Android ini dikembangkan oleh perusahaan Android Inc. Namun google memberikan dukungan finansial dan membelinya pada tahun 2005 . Pada tahun 2007, Sistem operasi robot hijau resmi diluncurkan dan didirikannya Open Handset Alliance yang merupakan konsorsium dari setiap perusahaan teknologi, Produsen perangkat seluler, serta produsen Chipet. Pada tanggal 22 Oktober 2008 telah dirilis ponsel bersistem operasi Android yang bernama HTC Dream. Mulai dari situlah banyak vendor atau perusahaan lain bersaing merilis ponsel dengan paltfom Android tersebut. Bagaimana Cara Download dan Install Android Studio ? Yang pertama Anda buka web atau laman https://developer.android.com/studio disitu kalian bias pilih versi nya . Tapi disini saya memilih versi terbaru karena